Babinsa Koramil 09/Kaliwungu Kerja Bakti Bersama Warga Di Wilayah Binaan

    Babinsa Koramil 09/Kaliwungu Kerja Bakti Bersama Warga Di Wilayah Binaan

    KUDUS - Anggota Koramil 09/kaliwungu.Babinsa desa papringan Serma  Ainal Huda bersama warga masyarakat melaksanakan Kerja Bakti membersihķan parit dan pemotongan rumput  bertempat di Rt 01/01dukuh cabean desa papringan kecamatan kaliwungu, Senin (15/07/2024).

     

    Kegiatan kerja bhakti membantu warga membersihkan lingkungan di jalan di Rt 01/01.bentuk kepedulian babinsa diwilayah desa binaan.

     

    kegiatan kerja bhakti ini sesuai dengan pengamalan delapan wajib TNI yaitu membantu mengatasi kesulitan rakyat sekelilingnya.

     

    Guna mewujudkan kemanunggalan TNI dan rakyat sebagai upaya agar masyarakat terbantu dengan keberadaan TNI selaku insan teritorial, untuk selalu peduli dengan Lingkungan dan kondisi masyarakat yang ada di Desa binaan

     

    Masyarakat berterima kasih kepada Babinsa yang telah peduli dan memotivasi masyarakat dalam setiap kegiatan yang positif dan bertujuan membangun lingkungan agar lebih bersih indah dan sehat, Pungkanya.

    kudus jawa tengah kodim 0722/kudus
    Agung widodo

    Agung widodo

    Artikel Sebelumnya

    Rutan Kudus Ikuti Pelantikan Pimpinan Tinggi...

    Artikel Berikutnya

    Babinsa Korsmil 08/Gebog Hadiri Pengambilan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Tim Wasev TMMD Sterad Turut Serta Serahkan Sejumlah Bantuan Untuk Warga Kampung Saporkren
    Lamborghini: Dari Traktor ke Supercar Ikonik
    Kebaktian Rutin, Upaya Jadikan Pribadi WBP Lapas Purwokerto Lebih Baik
    Inspektorat Bakamla RI Laksanakan Pengawasan Internal di Stasiun Karangasem Bali
    Pangkogabwilhan l Pimpin Geladi Apel Gelar Kesiapan Satuan Tugas TNI-Polri  Pam VVIP Pelantikan Presiden RI 2024

    Ikuti Kami