Jaga Kebersihan, Rutan Kudus Rutin Rawat Blok Hunian

    Jaga Kebersihan, Rutan Kudus Rutin Rawat Blok Hunian
    Dok. Humas Rutan Kudus

    Kudus - Kepala Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas IIB Kudus, Solichin mengungkapkan kegiatan perawatan dan pemeliharaan kamar blok hunian mulai dari pembersihan sampai pada pengecatan.

    Ia menambahkan gedung dan bangunan harus dikelola secara tepat, efektif, dan optimal sebagaimana telah diatur dalam Peraturan Pemerintah RI Nomor 38 Tahun 2008 bahwa pengguna barang dan/atau kuasa pengguna barang wajib melakukan pengamanan dan pemeliharaan Barang Milik Negara yang berada dalam penguasaannya.

    "Perawatan dan pergantian ini, merupakan strategi keamanan yang dilakukan Rutan Kudus guna mencegah gangguan kamtib. Hal ini sebagaimana komitmen bersama Ditjen Pemasyarakatan yang dituangkan dalam tiga kunci Pemasyarakatan maju, deteksi dini, berantas narkoba dan sinergi, ” ujar Solichin.

    Dengan adanya pemeliharaan ini, Kepala Rutan Kelas IIB Kudus berharap situasi di dalam lapas tetap kondusif dan dapat meminimalisir resiko gangguan kamtib.

    kemenkumhamri kemenkumhamjateng
    David Fernanda Putra

    David Fernanda Putra

    Artikel Sebelumnya

    Perhatikan Kesehatan WBP, Rutan Kudus Benahi...

    Artikel Berikutnya

    Anggota Koramil 01/Kota Karya Bakti Bedah...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Kapolri Beri Kenaikan Pangkat Anumerta ke Almarhum AKP Ulil Ryanto
    Bekerja Tanpa Cemas, Bansos Tetap Aman: BPJS Ketenagakerjaan Tepis Isu yang Resahkan Pekerja Informal
    Kapolri Sebut Pengamanan Nataru Akan Dilakukan 141.443 Personel
    Bantu Pencegahan Penyakit Kaki Gajah, Babinsa Kuala Kencana Dampingi Petugas Kesehatan Pada Saat Survey dan Pengambilan Sampel Darah

    Ikuti Kami