Penyerahan Alat Kerja Tanda Berakhirnya TMMD Reguler Ke-116 Kodim 0722/Kudus

    Penyerahan Alat Kerja Tanda Berakhirnya TMMD Reguler Ke-116 Kodim 0722/Kudus
    (Foto istimewa ) penyerahan alat kerja tmmd reg 116 kodim 0722/kudus

    KUDUS - Pelaksanakan upacara penutupan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Reguler ke 116 tahun 2023 dengan tema "Sinergi Lintas Sektoral Mewujudkan Kemanunggalan TNI-Rakyat Semakin Kuat" bertempat di Lapangan Desa Gulang, kecamatan Mejobo, Kabupaten Kudus, Jawa Tengah yang diikuti oleh TNI, POLRI, SATPOL PP, LINMAS dan Pramuka. Kamis (08/06/2023).

    Kegiatan upacara penutupan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Regular ke 116 dihadiri oleh Brigjen TNI Budi Kusworo (Kapok Sahli Pangdam IV/DIP), Danrem 073/Makutarama Kolonel Inf Purnomosidi, Forkopimda, Forkopimcam dan tamu undangan.

    Dalam kegiatan ini dilaksanakan penyerahan alat TMMD Reguler 116 secara simbolis berupa alat kerja (cangkul dan sekop) dari satgas TMMD kepada Inspektur Upacara sebagai tanda bahwa TMMD Reguler ke 116 Kodim 0722/Kudus telah usai.

    Redaktur : Sutresno

    kudus jawa tengah tmmd reg 116 kodim 0722/kudus
    sutrisno

    sutrisno

    Artikel Sebelumnya

    Kodim 0722/Kudus Gelar Upacara Penutupan...

    Artikel Berikutnya

    Rabu Sehat, WBP Rutan Kudus Ikuti Senam...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Kunker Pangkogabwilhan I Ke Tanjung Balai Karimun, Tinjau Pilkada Serentak di Wilayah Perbatasan
    Bakamla RI Sambut Kapal PCG BRP Gabriela di Dermaga Bitung
    Yuk Simak Pemungutan Suara Pilkada Warga Binaan Rutan Kudus
    Warga Binaan Rutan Kudus Gunakan Hak Suaranya Dalam PILKADA
    Suara dari Dalam Tembok, Pilkada di Rutan Kudus dan Hak Pilih Warga Binaan

    Ikuti Kami