Sambangi Penggilingan Padi, Upaya Babinsa Dalam Meningkatkan Ketahanan Pangan

    Sambangi Penggilingan Padi, Upaya Babinsa Dalam Meningkatkan Ketahanan Pangan
    (Foto Istimewa) Serda As'ad Saat Komsos Di Penggilingan Padi Desa Termulus

    KUDUS – Upaya dalam meningkatkan ketahanan pangan yang dilakukan oleh Serda As’ad Babinsa Koramil 05/Mejobo melalui kegiatan Komsos bersama warga binaan yang berprofesi sebagai pengusaha penggilingan padi di Desa Termulus Kecamatan Mejobo Kabupaten Kudus, Senin (14/08/2023).

    Serda As’ad dalam komsosnya mengatakan, komunikasi sosial yang dilakukan oleh Babinsa merupakan sebagai upaya memberikan motivasi dan semangat kepada masyarakat binaan dalam meningkatkan ketahanan pangan, serta kejadian yang menonjol, agar tercipta suasana aman, tertib & lancar.

    “Disinilah peran kami sebagai Babinsa dalam melakukan pengawasan wilayah dan untuk lebih dekat dengan warga binaan (mitra karib) yang bertujuan untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat dan desa”ujarnya.

    Selain itu, dengan komsos bersama petani dan pengusaha penggilingan padi kita lebih tau perkembangan akan stok beras dan mekanisme pengembangan dalam hal ketahanan pangan, pungkasnya.

     

    Redaktur : Pendim 0722/Kudus

    kudus jateng kodim 0722/kudus
    sutrisno

    sutrisno

    Artikel Sebelumnya

    Sahli RB Pantau Booth Kemenkumham Jateng...

    Artikel Berikutnya

    Sambut HUT Kemerdekaan RI Ke 78, Kodim 0722/Kudus...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    TNI-Polri Gelar Tactical Video Game Untuk Sinergikan Pengamanan VVIP Pelantikan Presiden 2024
    Diduga Langgar AD/ART, Munas XI Partai Golkar Digugat ke PN Jakarta Barat dan PTUN
    Mobil Otonom: Teknologi Revolusioner di Dunia Transportasi
    Mobil Hybrid vs. Mobil Listrik: Menimbang Pilihan Terbaik dalam Era Kendaraan Ramah Lingkungan
    Menggali Keunggulan 20 Produsen Mobil Dunia: Perjalanan Inovasi dan Dominasi

    Ikuti Kami