Satgas TMMD Reguler Ke 116, Kebut Pengecoran Jalan Program TMMD Desa Gulang

    Satgas TMMD Reguler Ke 116, Kebut Pengecoran Jalan Program TMMD Desa Gulang
    Foto istimewa ( Satgas tmmd reg 116 kebut pengecoran jalan

    KUDUS - Tak mengenal lelah terus kebut pengecoran betonisasi jalan untuk mencapai sasaran fisik, terlihat Personil Satgas TMMD Reguler ke 116 Kodim 0722/Kudus bersama warga Desa Gulang, Kecamatan Mejobo bahu membahu melanjutkan pekerjaan betonisasi Jalan.

    Para personil Satgas TMMD Kodim 0722/Kudus itu, di lokasi sasaran fisik terlihat antusias untuk mempercepat pengecoran jalan.

    Dan SSK Kapten Inf P. Siagian mengungkapkan, "kita kebut target setiap harinya, tidak ada tanggal merah atau libur demi tercapainya hasil yang maksimal. Semangat tidak boleh kendor sedikit pun, apalagi dengan semangat warga yang luar biasa tentunya menjadikan kita lebih semangat lagi". ucapnya

    Redaktur : Sutresno

    kudus jawa tengah tmmd reg 116 kodim 0722/kudus
    sutrisno

    sutrisno

    Artikel Sebelumnya

    Tingkatkan Iman Dan Takwa, Satgas TMMD 116...

    Artikel Berikutnya

    RTLH Milik Mustakim Sudah Di Pasang Keramik

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Kunker Pangkogabwilhan I Ke Tanjung Balai Karimun, Tinjau Pilkada Serentak di Wilayah Perbatasan
    Bakamla RI Sambut Kapal PCG BRP Gabriela di Dermaga Bitung
    Yuk Simak Pemungutan Suara Pilkada Warga Binaan Rutan Kudus
    Warga Binaan Rutan Kudus Gunakan Hak Suaranya Dalam PILKADA
    Suara dari Dalam Tembok, Pilkada di Rutan Kudus dan Hak Pilih Warga Binaan

    Ikuti Kami